Gorontalo, (ANTARAGORONTALO) - Film Ghostbusters yang mengangkat peran si pemburu hantu kembali diangkat, dan kali ini sang sutradara Paul Feig mengangkat sisi menarik dengan memerankan semuanya adalah perempuan.
Film yang bertemakan Komedi dan juga Supranatural diramaikan beberapa artis dan juga aktor seperti Kristen Wiig, Melissa McCarthy, Kate McKinnon, Leslie Jones, Chris Hemsworth, Neil Casey, dan Andy GarcÃa.
Film ini bercerita tentang sepasang penulis yang bernama Erin Gilbert (Wiig) dan Abby Yates (McCarthy) yang sempat menulis sebuah buku tentang hantu adalah sebauah kenyataan.
Beberapa tahun kemudian Gilbert mendapatkan posisi untuk mengajar di universitas bergengsi tepatnya di Universitas Columbia, tapi bukunya muncul kembali dan dia pun tertawa.
Gilbert bereuni dengan Yates dan yang lainnya ketika hantu menyerang Manhattan, ia dan timnya harus menyelamatkan dunia dari serangan para hantu yang berkeliaran di kota.
Cast and Crew Film Ghostbusters (2016)
Genre : Comedy
Produser : Jim Whitaker, Dorothy Aufiero
Sutradara : Pauk Feig
Penulis : Katie Dippold
Pemain Film:
Kristen Wiig (Erin Gilbert)
Melissa McCarthy (Abby Yates)
Kate McKinnon (Jillian Holtzmann)
Leslie Jones (Patty Tolan)
Chris Hemsworth (Kevin)
Neil Casey (Rowan)
Andy GarcÃa (Walikota New York City)
Michael K. Williams (Hawkins)
Matt Walsh (Rourke)
Cecily Strong
Pat Kiernan (Pembawa Acara tv)
Tanggal Rilis : 22 Juli 2016.
(*berbagai sumber)